Berita

Sekolah Ayah Bunda Spesial

 

DPAPMK Kota Depok Bidang TKPKLA melakukan terobosan kegiatan Sekolah Ayah Bunda Spesial bagi orang tua yang memiliki anak berkebutuhan khusus. Kegiatan hari pertama dibuka secara resmi oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Sosial, Bapak Sri Utomo dan Laporan Kegiatan oleh Kepala DPAPMK Kota Depok, Ibu Nessi Annisa Handari. Sabtu, 30 Oktober 2021.

Pemerintah Kota Depok sangat perhatian dalam pembinaan masyarakat dan keluarga. Terkhusus bagi para orang tua dalam membina rumah tangga. Tak terkecuali bagi mereka yang memiliki anak berkebutuhan khusus yang pastinya pola pengasuhannya berbeda dan butuh perhatian lebih. Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat membantu para orang tua dalam bagaimana mengasuh serta mendidik anak berkebutuhan khusus menjadi lebih baik lagi bagi semuanya.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *