Berita

Hotel Savero Gandeng DPAPMK dalam Semarak Ramadhan Ceria Bersama 100 Sahabat SKPA

Semarak Ramadhan Ceria Bersama 100 Sahabat Stop Kekerasan Pada Anak di Hotel Savero yang berlangsung, Jumat (24/05/2019) di Hotel Savero.

 

Kolaborasi indah untuk mewujudkan Depok Kota Layak Anak yang dilaksanakan oleh Savero Depok bersama PPTI Depok, RS Bunda, IDGI, juga Pemkot Depok (DPAPMK).

 

Kepala DPAPMK Kota Depok, Nessi Annisa Handari sangat mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh pihak management Hotel Savero Margonda, itu berarti semakin bertambah lagi perusahaan atau para usaha jasa yang sangat peduli terhadap perlindungan anak.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *